Nama pengulas: Nindi Nawansari R
Judul buku: A FEMINIST MANIFESTO
Kita semua harus menjadi feminis
Organisasi: GERAKAN MAHASISWA KALUKKU
Angkatan: SIKASAJANGAN
Beberapa orang bertanya,"Mengapa menggunakan kata feminis?Mengapa tidak bilang saja Anda orang yang mengimani hak asasi manusia,atau semacamnya?"karena itu tidak jujur.Feminiesme,tentu saja,adalah bagian dari hak asasi manusia secara umum tetapi memilih untuk menggunakan hak asasi manusia saja itu sama saja dengan menyangkal masalah yang spesifik dan khusus mengenai gender.ini akan menjadi cara berpura-pura lainnya bahwa bukanlah perempuan yang selama berabad-abad telah dianaktirikan.ini akan menjadi cara untuk menyangkal masalah gender menargetkan perempuan .bahwa masalahnya bukan soal perempuan .selama berabad-abad,manusia menjadi dua kelompok dan kemudian menganaktirikan dan menindas salah satunya.
beberapa laki-laki merasa terancam oleh gagasan feminisme.ini berasal dari perasaan tidak aman yang dipicu oleh bagaimana mereka dibesarkan mereka merasa harga diri mereka menurun jika 'secara alami' mereka tidak bertanggung jawab sebagai laki-laki.dan beberapa orang akan menggunakan teori evolusi dan kera,bgaimana kera betina tunduk dengan kera jantan hal semacam itu.tapi,intinya adalah:kita bukan kera.kera hidup dipohon dan makan cacing tanah.kita tidak.berbicara soal gender dan seorang pria berkata kepada saya,"mengapa anda harus mengidentifikasikan diri sebagai wanita?mengapa tidak sebagai manusia saja?pertayaan seperti itu adalah cara untuk membungkam pengalaman spesifik seseorang.
Beberapa orang pun mengatakan seorang wanita lebih rendah dari pria itu karena memang begitulah budaya kita.Tetapi budaya terus berubah.
Apa guna budaya?fungsi budaya pada akhirnya adalah untuk memastikan pelestarian dan keberlanjutan suatu masyarakat.
Budaya tidak membentuk manusia.Manusialah yang membentuk budaya.jadi jika kemanusiaan penuh wanita bukan budaya kita,maka kita bisa dan harus menjadikannya budaya kita.dan bertahun -tahun yang lalu,ketika mendapatkan kata feminis didalam kamus dsitu dituliskan bahwa feminis ialah;seseorang yang percaya pada kesetaraan sosial,politik,dan ekonomi untuk kedua jenis kelamin.
Dan cerita yang saya baca bercerita tentang seorang nenek buyut ia adalah seorang feminis.Dia kabur dari rumah lelakinya yang tidak ingin dinikahinya dan menikahi lelaki pilihannya.Dia menolak,memprotes,dan berbicara kapan pun dia merasa baik tanah maupun aksesnya dirampas hanya karena ia perempuan.dia tidak mengenal kata feminis.tapi bukan berarti bahwa ia bukan seorang feminis.Banyak dari kata harus selalu mengeklaim kata itu.Definisi mengenai seorang feminis adalah mereka baik laki-laki maupun perempuan yang mengatakan,"ya, ada masalah dengan gender dan kita harus memperbaikinya,kita harus bertindak dengan lebih baik.
*Ketika wanita mengatakan*
Demi kedamaian pernikahan kami,ia telah meninggalkn pekerjaan mereka,karir,dan impian mereka.
Kita mengarkan kepada anak perempuan kita bahwa dalam hubungan ,kompromi adalah hal yang lebih mungkin dilakukan oleh wanita.
Kita mengajarkan anak perempuan kita untuk menganggap perempuan² yanglain sebagai pesain bukan untuk pekerjaan atau bahkan prestasi.
Kita mengajari anak perempuan bahwa mereka tidak bisa menjadi makhluk seksual seperti halnya seorang laki-laki.
Orang-orang Nigeria dibesarkan untuk mengaggap perempuan sebagai orang yang secara inheren bersalah.sementara laki² tidak mendapatkan begitu banyak ekspetasi,sehingga jika mereka tumbuh menjadi manusia yg tanpa kendali diri,bisa dimaklumi oleh masyarakat.kita mengajari gadis2 agar kiranya menjadi malu.menutup kaki,menutup tubuh.
Yang pertama ialah premis,keyakinan kuat yang tidak akan bengkok.premis yang seharusny kamu punya adalah:Diriku adalah penting.Aku sama pentingnya dengan orang lain.Misalnya banyak orang yang percaya bahwa respon feminis wanita terhadap perselingkuhan suami adalah pergi meninggalkannya.tetapi aku rasa,tetap tinggal juga bisa menjadi pilihan seorang feminis.Tergantung konteksnya.contohnya jika budi tidur dengan wanita lain dan berlaku jika kau tidur dengan wanita lain dan kamu memanfaatkannya,apakah hal yang sama berlaku jika kau tidur dengan pria lain?jika jawabannya "ya",maka memanfaatkannya bisa menjadi pilihan feminis karena tidak dibentuk oleh ketidaksetraan gender.
Seorang jurnalis amerika yang hebat,MARLENE SANDERS,yang merupakan yang langsung melaporkan dari vietnam selama perang"jangan pernah meminta maaf karena pekerjaan.kau mencintai apa yang kau lakukan adalah hadiah terbaik untuk anakmu."
Menurut nasihat itu sangat bijaksana dan mengharukan.kamu tidak bahkan harus mencintai pekerjaanmu;kau cukup mencintai apa yang kau dapatkan dari pekerjaan itu. karena kamu adalah perempuan sebagian alasan untuk apa pun.jangan pernah dan membukuklah yang benar jika menyapu,sperti halnya perempuan."yang berarti menyapu adalah tentang menjadi perempuan,supaya kau membersikan dengan benar.Ajari dia untuk menolak'disukai'. Pekerjaannya bukan untuk membuat dirinya disukai,tetapi untuk menjadikan dirinya secara penuh,diri yang jujur dan sadar akan kemanusiaan setara satu sama lain.
Feminism lite ialah gagasan tentang kesetaraan perempuan bersyarat.feminism lite menggunakan bahasa mengizinkan atau membiarkan.menjadi feminis sama seperti hamil.kau hamil atau tidak.kau percaya sepenuhnya akan kesetaraan laki2 dan perempuan atau tidak sama sekali.'dia adalah kepala dab kau adalah leher,'atau 'dia sedang mengemudi dan kau duduk dikursi depan'. Gagasan yang lebih meresahkan dalam feminism lite adalah bahwa lelaki secara alami unggul tetapi diharapkan untuk memperlakukan perempuan dengan baik.
Dan saya dapat mengetahui bahwa soal perbedaan.Buat perbedaan menjadi hal biasa,buat perbedaan menjadi sesuatu yang normal.belajarlah untuk tidak memberikan nilai pada perbedaan.Bukan untuk menjadi adil ataupun baik,hanya untuk menjadi manusia dan praktis.karena perbedaan ialah realitas dunia kita.dengan mengetahui tentang perbedaan,kau bisa melangkapi diri untuk bertahan hidup didunia yg beragama ini.juga harus memahami jalan yang berbeda dan selama jalan itu tidak membahayakan orang lain,itu adalah jalan yg sah dan harus dihormati.segala sesuatu tentang kehidupan,Baik agama maupun sains memiliki ruang-ruang untuk hal-² yang tidak kita ketahui,dan kita harus berdamai dengan hal itu.
Judul buku: A FEMINIST MANIFESTO
Kita semua harus menjadi feminis
Organisasi: GERAKAN MAHASISWA KALUKKU
Angkatan: SIKASAJANGAN
Beberapa orang bertanya,"Mengapa menggunakan kata feminis?Mengapa tidak bilang saja Anda orang yang mengimani hak asasi manusia,atau semacamnya?"karena itu tidak jujur.Feminiesme,tentu saja,adalah bagian dari hak asasi manusia secara umum tetapi memilih untuk menggunakan hak asasi manusia saja itu sama saja dengan menyangkal masalah yang spesifik dan khusus mengenai gender.ini akan menjadi cara berpura-pura lainnya bahwa bukanlah perempuan yang selama berabad-abad telah dianaktirikan.ini akan menjadi cara untuk menyangkal masalah gender menargetkan perempuan .bahwa masalahnya bukan soal perempuan .selama berabad-abad,manusia menjadi dua kelompok dan kemudian menganaktirikan dan menindas salah satunya.
beberapa laki-laki merasa terancam oleh gagasan feminisme.ini berasal dari perasaan tidak aman yang dipicu oleh bagaimana mereka dibesarkan mereka merasa harga diri mereka menurun jika 'secara alami' mereka tidak bertanggung jawab sebagai laki-laki.dan beberapa orang akan menggunakan teori evolusi dan kera,bgaimana kera betina tunduk dengan kera jantan hal semacam itu.tapi,intinya adalah:kita bukan kera.kera hidup dipohon dan makan cacing tanah.kita tidak.berbicara soal gender dan seorang pria berkata kepada saya,"mengapa anda harus mengidentifikasikan diri sebagai wanita?mengapa tidak sebagai manusia saja?pertayaan seperti itu adalah cara untuk membungkam pengalaman spesifik seseorang.
Beberapa orang pun mengatakan seorang wanita lebih rendah dari pria itu karena memang begitulah budaya kita.Tetapi budaya terus berubah.
Apa guna budaya?fungsi budaya pada akhirnya adalah untuk memastikan pelestarian dan keberlanjutan suatu masyarakat.
Budaya tidak membentuk manusia.Manusialah yang membentuk budaya.jadi jika kemanusiaan penuh wanita bukan budaya kita,maka kita bisa dan harus menjadikannya budaya kita.dan bertahun -tahun yang lalu,ketika mendapatkan kata feminis didalam kamus dsitu dituliskan bahwa feminis ialah;seseorang yang percaya pada kesetaraan sosial,politik,dan ekonomi untuk kedua jenis kelamin.
Dan cerita yang saya baca bercerita tentang seorang nenek buyut ia adalah seorang feminis.Dia kabur dari rumah lelakinya yang tidak ingin dinikahinya dan menikahi lelaki pilihannya.Dia menolak,memprotes,dan berbicara kapan pun dia merasa baik tanah maupun aksesnya dirampas hanya karena ia perempuan.dia tidak mengenal kata feminis.tapi bukan berarti bahwa ia bukan seorang feminis.Banyak dari kata harus selalu mengeklaim kata itu.Definisi mengenai seorang feminis adalah mereka baik laki-laki maupun perempuan yang mengatakan,"ya, ada masalah dengan gender dan kita harus memperbaikinya,kita harus bertindak dengan lebih baik.
*Ketika wanita mengatakan*
Demi kedamaian pernikahan kami,ia telah meninggalkn pekerjaan mereka,karir,dan impian mereka.
Kita mengarkan kepada anak perempuan kita bahwa dalam hubungan ,kompromi adalah hal yang lebih mungkin dilakukan oleh wanita.
Kita mengajarkan anak perempuan kita untuk menganggap perempuan² yanglain sebagai pesain bukan untuk pekerjaan atau bahkan prestasi.
Kita mengajari anak perempuan bahwa mereka tidak bisa menjadi makhluk seksual seperti halnya seorang laki-laki.
Orang-orang Nigeria dibesarkan untuk mengaggap perempuan sebagai orang yang secara inheren bersalah.sementara laki² tidak mendapatkan begitu banyak ekspetasi,sehingga jika mereka tumbuh menjadi manusia yg tanpa kendali diri,bisa dimaklumi oleh masyarakat.kita mengajari gadis2 agar kiranya menjadi malu.menutup kaki,menutup tubuh.
Yang pertama ialah premis,keyakinan kuat yang tidak akan bengkok.premis yang seharusny kamu punya adalah:Diriku adalah penting.Aku sama pentingnya dengan orang lain.Misalnya banyak orang yang percaya bahwa respon feminis wanita terhadap perselingkuhan suami adalah pergi meninggalkannya.tetapi aku rasa,tetap tinggal juga bisa menjadi pilihan seorang feminis.Tergantung konteksnya.contohnya jika budi tidur dengan wanita lain dan berlaku jika kau tidur dengan wanita lain dan kamu memanfaatkannya,apakah hal yang sama berlaku jika kau tidur dengan pria lain?jika jawabannya "ya",maka memanfaatkannya bisa menjadi pilihan feminis karena tidak dibentuk oleh ketidaksetraan gender.
Seorang jurnalis amerika yang hebat,MARLENE SANDERS,yang merupakan yang langsung melaporkan dari vietnam selama perang"jangan pernah meminta maaf karena pekerjaan.kau mencintai apa yang kau lakukan adalah hadiah terbaik untuk anakmu."
Menurut nasihat itu sangat bijaksana dan mengharukan.kamu tidak bahkan harus mencintai pekerjaanmu;kau cukup mencintai apa yang kau dapatkan dari pekerjaan itu. karena kamu adalah perempuan sebagian alasan untuk apa pun.jangan pernah dan membukuklah yang benar jika menyapu,sperti halnya perempuan."yang berarti menyapu adalah tentang menjadi perempuan,supaya kau membersikan dengan benar.Ajari dia untuk menolak'disukai'. Pekerjaannya bukan untuk membuat dirinya disukai,tetapi untuk menjadikan dirinya secara penuh,diri yang jujur dan sadar akan kemanusiaan setara satu sama lain.
Feminism lite ialah gagasan tentang kesetaraan perempuan bersyarat.feminism lite menggunakan bahasa mengizinkan atau membiarkan.menjadi feminis sama seperti hamil.kau hamil atau tidak.kau percaya sepenuhnya akan kesetaraan laki2 dan perempuan atau tidak sama sekali.'dia adalah kepala dab kau adalah leher,'atau 'dia sedang mengemudi dan kau duduk dikursi depan'. Gagasan yang lebih meresahkan dalam feminism lite adalah bahwa lelaki secara alami unggul tetapi diharapkan untuk memperlakukan perempuan dengan baik.
Dan saya dapat mengetahui bahwa soal perbedaan.Buat perbedaan menjadi hal biasa,buat perbedaan menjadi sesuatu yang normal.belajarlah untuk tidak memberikan nilai pada perbedaan.Bukan untuk menjadi adil ataupun baik,hanya untuk menjadi manusia dan praktis.karena perbedaan ialah realitas dunia kita.dengan mengetahui tentang perbedaan,kau bisa melangkapi diri untuk bertahan hidup didunia yg beragama ini.juga harus memahami jalan yang berbeda dan selama jalan itu tidak membahayakan orang lain,itu adalah jalan yg sah dan harus dihormati.segala sesuatu tentang kehidupan,Baik agama maupun sains memiliki ruang-ruang untuk hal-² yang tidak kita ketahui,dan kita harus berdamai dengan hal itu.
Komentar
Posting Komentar